Cara Monitoring Server Accurate Online Private. Pengguna Accurate online bisa memiliki 2 opsi yaitu Accurate online Private cloud (database ada di komputer server customer) dan Accurate Online Public cloud (database ada di cloud server Accurate). adapun langkah-langkah untuk memonitor cara kerjanya sabagai berikut:
Baca Juga: Cara berlangganan Accurate Online
Cara Monitoring Server Accurate Online Private
Berikut cara panduannya:
Monitoring ACCURATE Online Private, bisa di akses dari komputer yang menginstall accurate aplikasi ACCURATE Online Private dan berikut langkah-langkahnya:
- Buka tab baru dari web browser misalkan dari google chrome dan ketikkan http://localhost:8765/
- Klik Maintenance | Monitoring
- Tampil di tab baru yaitu penggunaan CPU, Memori, dan lainnya dalam 1 hari dan untuk monitoring filenya bisa di simpan di pdf, seperti dibawah.
Baca Juga: Cara membuat database Accurate
( Availabe Accurate Online )
Accuratre akan menjadi solusi yang tepat untuk mengelola keuangan bisnis Anda. Software ACCURATE membantu pengusaha untuk menghasilkan laporan keuangan secara instan. Tidak perlu membutuhkan waktu yang lama untuk menyajikan laporan keuangan. Laporan keuangan bisa diakses secara realtime kapanpun yang anda mau.
Baca Juga: Accurate Offline
Dirancang khusus untuk Pengusaha dan Akuntan ACCURATE merupakan software akuntansi manajemen bisnis dan keuangan yang memiliki fitur lengkap. Selain itu mudah digunakan walau tidak paham akuntansipun dijamin bisa menjalankannya. ACCURATE dirancang sedemikian rupa agar dapat digunakan oleh berbagai jenis usaha. Kelola berbagai jenis persediaan seperti barang, jasa, dan item group sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda.
- Multi satuan & multi gudang
- Produksi sederhana (job costing)
- Pencatatan nomor seri/produksi
- Hasilkan Laporan Keuangan dalam Hitungan Detik
- 200+ laporan keuangan dan operasional siap pakai
- Ekspor laporan dalam bentuk file excel/ pdf
- Mudah menelusuri detail transaksi dengan fitur drill down
- Laporan laba Rugi Accurate
Menghemat hingga 85% waktu kerja Anda dengan apliksi Accurate. Cukup catat transaksi seperti biasa dan Accurate Online akan mengerjakan sisanya. Laporan keuangan tersaji dalam hitungan detik!
Baca Juga: Aplikasi Accurate
Berbagai manfaat Accurate lainnya:
- Membuat Surat Jalan dengan Mudah
- Transaksi Langsung Mengupdate Jurnal Otomatis
- Pembukuan Usaha Bisa Anda Lakukan dengan Mudah Menggunakan Accurate Online termasuk bekerja dari rumah.
- Transaksi Langsung Mengupdate Laporan Otomatis
- Tersedia Contoh Templete Invoice, PO, Surat Jalan, Jurnal Voucher, dan lain-lain
Cek fitur selengkapnya disini. Anda juga bisa coba gratis 30hari dengan klik dibawah ini:
Related Posts
- Harga Accurate Online
- Cara aktivasi Accurate online
- Harga software Accurate
- Harga Accurate offline
- Software akuntansi keuangan
- Program Accurate
- Harga Software Accurate
- Accurate Offline
Leave A Comment