Integrasi Fitur Smartlink E-Commerce dengan Transaksi Penjualan di Accurate Online. Software accurate Online Adalah aplikasi pembukuan berbasis web, dimana penjualannya sistem berbayar bulanan atau tahunan. Untuk databasenya sendiri tersimpan di cloud. Terdiri dari fitur-fitur utama seperti, General Ledger, Cash/Bank, Inventory, Sales, Purchase, Fixed Asset.
Baca Juga: Program Accurate
Keuntungannya menggunakan software Accurate Online:
- Karena berbasis webbase, bisa dibuka atau diakses darimana saja, tidak harus datang ke kantor atau ke toko.
- Dengan harga yang lebih ekonomis.
- Multi Friendly.
- Tidak ada proses instalasi untuk programnyaSelain fitur utama, software Accurate Online juga memiliki fitur unggulan lainnya yang dapat mendukung usaha Anda.
Seperti:
Software Accurate online sangat cocok untuk usaha seperti retail, online shop atau e-commerce, dimana membutuhkan informasi yang cepat dan tepat terutama mengenai informasi update stock dan tentunya untuk inputan transaksi penjualan. Accurate dapat menyajikan semua informasi tersebut dengan cepat. tepat dan bisa diakses dari mana saja.
Baca Juga: Aplikasi Accurate
Selain ditur-fitur utama diatas, masih ada lagi nih fitur baru yang sesuai dengan jaman now. Fitur-fitur nya apa saja ?
Fitur Smartlink e – banking: adalah fitur pada Accurate Online yang berfungsi untuk mempermudah proses Rekonsiliasi Bank dengan cara mencocokkan data rekening koran dengan history bank. Data rekening koran dapat diambil langsung dari internet banking yang diintegrasikan dengan Accurate Online atau dapat mengupload file statement hasil internet banking terkait
Integrasi Fitur Smartlink E-Commerce dengan Transaksi Penjualan di Accurate Online
Fitur Smartlink e-commerce
Fitur smartlink e-commerce adalah fitur import transaksi penjualan dari aplikasi e-commerce (Shopee, Tokopedia, Bukalapak), secara semi otomatis maupun otomatis dengan menambah fitur Add-on di Accurate
Dengan mengintegrasikan database Accurate Online Anda ke tiga marketplace tersebut, maka Anda bisa melakukan import transaksi penjualan yang sudah selesai menjadi sebuah faktur penjualan di Accurate Online. Jadi ini akan mempermudah dalam proses pembukuan, karena Anda sudah menyimpan faktur penjualan yang bisa digunakan di Accurate Online.
Baca Juga: Harga Training Accurate
Jadi pengguna juga tidak perlu repor-repot lagi cari tahu laba hasil jualan dari marketplace yang jumlahnya ratusan atau bahkan ribuan transaksi di setiap harinya.
Saat ini Anda harus memerhatikan berbagai tren yang mengubah semua sektor industri, mulai dari revolusi digital, kebiasaan berbelanja pelanggan saat ini, hingga pesatnya kemajuan e-commerce.
Penelitian yang dilakukan oleh Harvard melaporkan terdapat 20% pelanggan yang tertarik berbelanja di toko fisik, 7 % berbelanja di toko online, dan 73% sisanya lebih tertarik berbelanja di berbagai channel. Untuk itu, cara yang tepat dalam menanggapi berbagai perubahan tersebut adalah dengan menerapkan strategi omnichannel.
Kabar baiknya, saat ini sudah ada Master Online yang sudah terintegrasi langsung dengan ekosistem Accurate Online untuk mendukung Anda dalam menerapkan strategi omnichannel.
Dengan adanya integrasi ini, maka Anda bisa melayani setiap pelanggan melalui berbagai channel, baik itu di toko offline, toko online, hingga berbagai e-commerce atau layanan pesan-antar makanan. Selain itu, Anda juga akan lebih mudah untuk mencatat dan mendapatkan laporan keuangan dari setiap transaksi secara otomatis, cepat dan akurat.
Baca Juga: Accurate Offline
Saatnya tinggalkan cara lama Anda, beralih ke Software Accurate Online juga Software Accurate Online Memberikan kemudahan sehingga Anda dapat pantau usaha Anda dimanapun dan kapanpun hanya dengan Smartphone Anda. Dengan harga Accurate yang terjangkau akan menjadi solusi terbaik bagi bisnis Anda.
Daftar Harga Accurate Online
Paket Accurate Online Aktivasi Data Harga Accurate Online
Berlangganan 1 tahun 2 user Rp 2.664.000
Add Cabang 1 Cabang / bulan Rp 99.900
Paket Promo Manufaktur 1 tahun Rp 28.860.000
Private Cloud Server 1 x Pembelian Rp 27.750.000
Add Login 1 User Rp 22.200
Add Depart & Project Multi / bulan Rp 111.000
Add Manufaktur Perbulan Rp 2.220.000
Training Accurate 1 x Visit @7 Jam Rp 1.700.000
Harga sudah include PPN 11%
BACA JUGA:
Aplikasi Accurate, software accurate, program accurate, accurate online, harga accurate online, accurate offline, harga, aplikasi, sofware, program
- Fitur Accurate Online
- Aplikasi Accurate
- Cara berlanggan Accurate Online
- Fitur Accurate 5
- Accurate Online fitur harga dan cara beli
- Harga Accurate Online
- Cara beli Accurate
- Harga Accurate 5 all varian
- Program Accurate
- Coba Gratis Accurate Online
- Harga Accurate Online Terbaru
- Accurate Offline
- Accurate Online fitur dan cara pembeliannya
- Harga Accurate 5.
Software Accurate , Program accurate , accurate accounting software , accurate Online
Leave A Comment