Fungsi Fitur Pengguna Accurate Online. Pengguna adalah fitur di Accurate Online untuk memberikan akses kepada user agar dapat mengakses database baik sebagai operator salah satu cabang atau sebagai administrator untuk mengakses seluruh cabang..

Untuk membuat Pengguna caranya sbb :

  1. Klik menu Pengaturan | Pengguna.

Klik menu Pengaturan | Pengguna.

Baca Juga: Harga Accurate Online

2. Masukkan alamat email/no handphone yang diberikan hak untuk mengakses database

3. Jika tipe pengguna adalah operator maka:
– Masukkan akses grup tujuannya adalah pengguna tipe Operator dapat melihat dan membuka database. Hak menunya ditentukan melalui Akses grup.
– Akses cabang wajib diisi.

4. Jika pengguna adalah Administrator maka tidak perlu diisi dan setelah dimasukkan alamat email pengguna, klik simpan.

5. Selanjutnya pengguna yang dimasukkan emailnya hanya perlu ke google chrome dan masukkan urlnya yaitu https://accurate.id/ dan login, sehingga otomatis akan ada database yang di share.

Baca Juga: Accurate Offline

(Available Accurate Online)

Fungsi Fitur Pengguna Accurate Online

Software Accurate Online merupakan software akuntansi yang berbasis cloud yang memiliki fitur lengkap yang akan memberikan solusi mudah pembukuan bisnis Anda. Cek fitur selengkapnya dan coba gratis 30 hari.

Mulai percayakan pembukuan anda dengan Aplikasi Accurate online. Software akuntansi peraih top brand award 4 tahun beruntun dalam kategori program akuntansi. 

Dibaut khusus bagi Pengusaha dan Akuntan, ACCURATE merupakan software akuntansi manajemen bisnis dan keuangan yang memiliki fitur lengkap, mudah digunakan walau tidak paham akuntansipun dijamin bisa menjalankannya. ACCURATE dirancang sedemikian rupa agar dapat digunakan oleh berbagai jenis usaha.

Related Posts:

  1. Harga Accurate Offline
  2. Accurate Offline
  3. Harga Accurate Online

Trainingaccurate, programaccurate, hargaaccurate, aplikasiaccurate