Perhatikan Hal ini kalau tidak ingin bisnis kamu bangkrut! Membangun bisnis memang bukan hal yang mudah, selain punya keberanian kamu juga harus punya keahlian untuk terus mengembangkan bisnis yang kamu jalani. Seorang pebisnis juga harus punya mental yang kuat. Sebab ,harus siap jika harus berhadapan dengan segala bentuk kegagalan. Namun, sebenarnya kegagalan bisa kamu minimalisir jika kamu menjalankan bisnis kamu dengan benar.
Berikut adalah hal hal yang harus kamu hindari, agar bisnis kamu tidak mengalami kegagalan:
Baca Juga : Panduan Pembelian kode Aktivasi Accurate Online
Managemen Yang Buruk
Managemen yang buruk juga menjadi penyebab gagalnya bisnis kamu, bukan berarti kamu harus punya latar belakang seorang pebisnis atau accounting yang hebat, kamu bisa mulai dari langkah langkah sederhana seperti belajar membuat arsip dan juga pencatatan yang baik setiap ada transaksi yang terjadi. Dengan kamu rutin melakukan arsip dan pencatatan ini kamu dapat mengevaluasi bisnis kamu apakah sudah berjalan dengan baik atau justru malah sebaliknya.
Baca Juga: Accurate Offline
Tidak adanya perencanaan.
Ini adalah menjadi langkah awal sebelum kamu memulai bisnis, kadang hal ini yang paling awal dan paling penting tapi justru malah terlewat. Memang membangun bisnis butuh keberanian, tetapi tidak hanya bermodal keberanian saja. Kamu harus punya perencanaan yang matang.
Karena mnenurut riset bisnis yang dibangun hanya modal nekat tanpa ada perencanaan yang jelas dipastikan tidak bisa bertahan diatas 5 tahun. Itu kenapa perencaan sangat penting, nekat dalam memulai bisnis boleh, tetapi dianjurkan harus memiiki perencanaan yang matang.
Seperti menentukan terlebih dahulu visi, misi dan tujuan dari bisnis kamu, mencari tau informasi tentang bisnis yang akan kamu bangun, bagaimana mendapatkan bahan bakunya, bagaimana mengolah bahan baku hingga jadi produk, siapa segmen pasarnya ini harus dibuat diawal perencanaan bisnis. jika ini luput dari perhatian kamu, sudah dipastikan bisnis kamu tidak akan bertahan lama.
Konten :
- Ini Dia Penyebab Bisnis Bangkrut
- Tidak Adanya Perencanaan
- Managemen Yang Buruk
- Tidak Melakukan Riset Pasar
- Tidak Mengelola Kritik dan Saran Dengan Baik
- Lemahnya Pemasaran
- Tidak Memperhatikan Laporan Keuangan
Baca Juga : Panduan Tambah Saldo di Accurate Online
Tidak Melakukan Riset Pasar
Tidak melakukan riset pasar berpotensi kamu menjadi salah sasaran menentukan target pasar kamu, kamu harus mencari tau terlebih dahulu kondisi pasar terlebih dahulu atau dengan cara melakukan riset pasar kamu akan tahu apa yang menjadi kebutuhan pasar. Sehingga kamu dapat mengukur sejauh mana produk kamu akan diterima di segmen pasar yang sudah kamu targetkan.
Lemahnya Pemasaran
Lemahnya pemasaran juga bisa mengancam bisnis kamu, lemahnya pemasaran mengakibatkan omset bisnis kamu turun. hal ini tentu harus sangat kamu hindari, kalau mau bisnis kamu tetap bisa bertahan. Untuk menghindari hal ini tentu kamu harus menyusun strategi pemsaran yang jauh lebih menarik, melihat setiap kesempatan untuk bisa mempromosikan prduk atau layanan kamu. Tetapi ingat, dalam mempromosikan produk harus ada etikanya ya, jangan sampai keasikan promosi justru malah buat promosi kamu dianggap spam bukan sebuah konten promo lagi.
Baca Juga: Accurate Online
Tidak Mengelola Kritik dan Saran dengan baik
Mendengar Kritik dan Saran ini sangat dianjurkan demi melihat produk atau layanan yang kamu keluarkan ternyata sudah sesuai dengan kebutuhan customer atau justru malah sebaliknya ya? kritik dan saran dari konsumen ini juga harus kamu kelola dengan baik jika ingin produk kamu juga berkembang. Karena, kamu harus menciptakan produk atau layanan yang dapat menjawab segala bentuk kebutuhan atau keinginan customer.
Baca Juga : Fitur Accurate 5
Tidak Memperhatikan Laporan Keuangan
Laporan Keuangan dianggap sangat penting dalam suatu bisnis, ibarat manusia laporan keuangan ini merupakan jantung. Jadi tentu kamu dapat membayangkan apabila jantung dari bisnis kamu ini tidak diperhatikan dengan baik, laporan keuangan yang tidak dikelola dengan baik akan mengakibatkan bisnis kamu harus siap gulung tikar.
Kamu harus lebih sering lagi mengecek kondisi kesehatan bisnis kamu, kamu bisa melakukan pengecekan seminggu sekali atau sebulan sekali, dengan mengecek pencatatan serta pengarsipan berkasnya tujuannya agar kamu mengetahui kondisi perusahaan kamu sekarang serta bisa jadi patokan kamu dalam mengambil langkah untuk bisnis kamu kedepannya. Itulah beberapa hal agar tidak ingin bisnis kamu bangkrut!
Tidak dapat di pungkiri kesuksesan suatu bisnis tidak lepas dari pembukuan yang baik, untuk itu gunakan software akuntansi seperti Software Accurate. Dengan Accurate semua pencatatan transaksi hingga laporan keuangan dapat disajikan secara real-time, hanya dalam hitungan detik.
Software Accurate memiliki 2 tipe yaitu Accurate 5 yang berbasis desktop dan Accurate Online yang berbasis cloud yang lebih fleksibel. Bisa di akses dari mana saja, kapan saja selama terkoneksi dengan internet.
Dengan harga Accurate yang terjangkau, Accurate menjadi solusi taerbaik bagi pembukuan bisnis Anda. Cek fitur selengkapnya disini. Anda juga bisa coba gratis 30 hari disini.
Related Posts:
- Harga Accurate Online
- Cara berlangganan Accurate
- Harga Accurate 5 all varian
- Aplikasi Accurate
- Cara beli Accurate
- Harga software Accurate
- Coba gratis 30 hari Accurate
- Program Accurate
- Cara aktivasi database Accurate online
- Accurate Offline
Software Accurate, Aplikasi Accurate, Accurate Online, Program Accurate, Harga Accurate online, Accurate Offline
Leave A Comment