Apa Kelemahan Dari Software Accurate? Software Accurate bukan software yang sempurna yang luput dari kelemahan, Sebenarnya di dunia tidak ada software yang sempurna yang luput dari kelemahan termasuk Windows yang sudah dipakai oleh jutaan pengguna di seluruh dunia. ACCURATE pun begitu, oleh karena itu programmer CPSSoft tidak henti-hentinya terus mengembangkan fitur – fitur baru yang bermanfaat dan menyempurnakan dari waktu ke waktu..
Baca Juga: Aplikasi Accurate
Apa Kelemahan Dari Software Accurate
ACCURATE tidak untuk semua orang. Target pasar utama ACCURATE adalah perusahaan skala menengah dan kecil. Kriteria skala menengah dan kecil bukan dari segi omzet perusahaan, melainkan dari kompleksitas laporan keuangan yang diharapkan. Jika perusahaan Bapak/Ibu memerlukan laporan keuangan standar, serta beberapa laporan analisa yang sederhana, maka ACCURATE adalah tools (alat bantu) yang tepat untuk bapak/Ibu..
Jika perusahaan Bapak/ Ibu mempunyai operasional yang relatif tidak beda jauh dengan kebanyakan perusahaan sejenis lain serta perusahaan Bapak/Ibu hanya mempunyai Budget pembelian Software dibawah 50 juta, maka ACCURATE adalah the best money can buy.
Baca Jaga : Fitur lengkap Accurate Online
Namun jika Bapak/Ibu memerlukan integrasi operasi, SDM, marketing dan keuangan dalam bentuk aplikasi yang saling terintegrasi, dan mempunyai budget lebih besar, Bapak/Ibu bisa mempertimbangkan aplikasi kelas Enterprise lain sejenis ERP.
Saat itu juga telah launching Accurate Online yang berbasis cloudbase yang lebih fleksibel karena bisa di akses dari mana saja kapan saja selama terkoneksi dengan internet. Serahkan kegiatan Administrasi pada tim dan Anda dapat fokus mengembangkan bisnis. Dengan akses multi-user, Anda dapat membagi tugas kepada anggota tim sesuai dengan kebutuhan.
Baca Juga: Harga Training Accurate
Selesaikan pekerjaan Anda dari mana saja untuk memberikan hasil kerja yang lebih efisien seperti membuat faktur penjualan dan pembelian, cek stok barang, hingga, persetujuan transaksi.
Baca Juga: Program Accurate
Manfaat Yang Anda Dapatkan di Accurate Online.
Berbagai keuntungan yang Anda dapatkan dengan menggunakan Aplikasi accurate
- Pembukuan Usaha Bisa Anda Lakukan dengan Mudah Menggunakan Accurate Online termasuk bekerja dari rumah.
- Membuat Invoice dengan Mudah dan Cepat
- Membuat Surat Jalan dengan Mudah
- Tersedia Contoh Templete Invoice, PO, Surat Jalan, Jurnal Voucher, dan lain-lain
Transaksi Langsung Mengupdate Jurnal (Sehingga Anda tidak perlu mengetahui cara membuat jurnal akuntansi)
Transaksi Langsung Mengupdate Laporan Keuangan (Sehingga Anda tidak perlu membuat Laporan Keuangan setiap akhir bulan)
Akses antarcabang terintegrasi
Proses bisnis yang terintegrasi membuat laporan keuangan perusahaan Anda dapat dilihat secara real time sehingga sangat mudah dalam pengambilan keputusan bisnis.
Selesaikan Pekerjaan dengan cepat dan tepat Dengan Accurate Online
Dengan beragam Fitur yang ada di Accurate online, Anda dapat memaksimalkan kinerja Perusahaan Anda
Lihat Berbagai Jenis Laporan secara Instan Dengan Accurate Online
Lebih dari 200 laporan keuangan dan oprasional dapat Anda Lihat secara Instan, Kapanpun Anda butuhkan, tanpa menunggu Karyawan Anda menyiapkan Laporan
Smart Link Internet Banking
Tarik data rekening koran dari internet banking dan lakukan rekonsiliasi bank dengan mudah dan cepat, khusus bagi Anda pengguna Bank DBS, Bank Mandiri, Bank BCA, dan Bank BRI.
Baca Juga: Fitur Accurate 5
Dukungan Perpajakan | kelemahan Software
Lakukan perhitungan pajak secara otomatis untuk PPN, PPh 23, PPh 4 ayat 2, PPh 15, PPh 21, dan PPh 22.
Dengan dukungan eFaktur, eSPT, serta pengiriman email eFaktur massal ke pelanggan, pekerjaan perpajakan Anda dapat dilakukan dengan mudah dan cepat.
Baca Juga: Harga Accurate Online
Lihat laporan keuangan setiap saat
Kini Anda tidak perlu menunggu hingga akhir bulan untuk mengetahui kondisi keuangan perusahaan. Lakukan analisa dan pengambilan keputusan lebih cepat untuk kemajuan bisnis Anda.
Lebih dari 200.000 UMKM hingga Perusahan besar Telah menggunakan Accurate Online
Akan tetapi pada tanggal 14 Febuari 2019 Software Accurate kembali mendapatkan Predikat Top Brand lagi, Ini bukti bahwa para pelaku Usaha Kecil Menengah maupu E-Commerce sudah mempercayakan pembukuan Perusahaan atau bisnis nya ke Software ACCURATE . Dengan harga Accurate yang terjangkau akan menjadi solusi terbaik bagi pembukuan bisnis Anda.
Baca Juga :
Aplikasi Accurate, software accurate, program accurate, accurate online, harga accurate online, accurate offline, harga, aplikasi, program, sofware
- Fitur Lengkap Accurate
- Cara beli Accurate
- Fitur Accurate Online
- Accurate Online fitur harga dan cara
- Aplikasi Accurate
- Harga Accurate 5 all varian
- Cara berlangganan Accurate Online
- Accurate Offline
- Harga Accurate Online
- Program Accurate
- Coba Gratis Accurate
Software Accurate , Program Accurate , accurate Accounting Software Accurate Online
Leave A Comment